Featured Post

Susu Kaleng 7.1 : Komunikasi Kesetaraan

Wanita biasanya diopinikan sebagai orang yang memiliki perasaan yang halus. Dengan setumpuk kalimat negasi untuk bertindak, seperti kalimat; saya kan

Jakarta (Pasutri) - Wanita biasanya diopinikan sebagai orang yang memiliki perasaan yang halus. 

Dengan setumpuk kalimat negasi untuk bertindak, seperti kalimat; saya kan "nggak bisa mengatakan secara terus terang²an", saya kan "tidak tega mengatakan hal tersebut", saya kan "malu untuk mengatakan langsung" dlsb. 

Pada masa lalu, dimana kita belum banyak diperkenalkan dengan bentuk-bentuk komunikasi, hal tersebut terlihat mereka sangatlah bijaksana, karena seolah mereka takut menyinggung perasaan lawan bicaranya.

Hal inilah yang memposisikan wanita hingga saat ini, secara mayoritas masih menunggu pernyataan perasaan dari pria, ketimbang harus memulai menyatakan cintanya kepada pria idamannya. 

Atas nama emansipasi, seperti yang kita dapat saksikan pada acara TV "Katakan Cinta", semestinya kita harus salut kepada wanita yang berani menyatakan cintanya, kepada pria idamannya.

Menyambung logika pada paragraf pertama, setelah kita mengenal berbagai bentuk komunikasi, atau interaksi antara manusia, dimana selain komunikasi umum, ada pula komunikasi politik, yang isinya salah satunya mengenai pola interaksi patron klien.

Dengan mengambil tema komunikasi patron klien tadi, kita dapat pula mencoba menganalisanya dari sisi politik seperti di atas. Sehingga tidak berlebihan, jika kita mengatakan bahwa bersikap pasif lebih memiliki banyak langkah strategis.

Artinya dengan bersikap pasif dalam pola interaksi, seorang pasangan dalam sebuah rumah tangga, lebih banyak memiliki celah untuk berkilah. 

Logikanya cukup sederhana, jika kita terlalu intens untuk menerangkan apa dan siapa diri kita kepada pasangan kita, maka pasangan kita akan lebih mengenal kelemahan kita. Sebaliknya, kita tidak mengenal dengan persis kelemahan pasangan kita.

Dengan berangkat dari pemahaman komunikasi politik di atas, maka ungkapan pada paragraf pertama dapat diartikan sebagai; "Tolong Mengerti Aku, Tanpa Aku Harus Mengerti Kamu".

Twitter : @Pasutri
Instagram : @igpasutri
Tik Tokn: @tiktokpasutri
www.pasutri.web.id


Nama

Affection,3,Beauty,4,Budi Pekerti,2,Couple,2,Diabetes,1,Digital Marketing,1,Exotic,1,Fashion,2,Gender Equality,4,Health,2,Hubungan Pasutri,4,Ibu dan Anak,2,Iklan,6,Kesehatan,8,Konflik antar Wanita,5,Lifestyle,2,Marriage Advice,5,Mother and Child,2,Nasehat Perkawinan,6,Pasutri,1,Pengertian Awal,1,Pengetahuan Pasutri,1,Penulis Pasutri,1,Penutup Buku Susu Kaleng,1,Perlakuan di Tempat Umum,4,Short Story,4,Sinetron,3,Sosial Politik Pasutri,5,Stamina,3,Susu Kaleng,40,Variety,1,Wejangan,3,Youth Advice,1,
ltr
item
Pasutri - Couple | Pasutri Cantik Bahagia: Susu Kaleng 7.1 : Komunikasi Kesetaraan
Susu Kaleng 7.1 : Komunikasi Kesetaraan
Wanita biasanya diopinikan sebagai orang yang memiliki perasaan yang halus. Dengan setumpuk kalimat negasi untuk bertindak, seperti kalimat; saya kan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjBLtCtbCf4dxcuS4g2iJNPV0tvGS4JQAYpAQda80uRQnp1ptj1L6ETh6HAeKvx19BQEtWuPvpdDeHMblW1-gcPo1k9Gxe1tcastrSjDmsBI_Hu-raatfE7a44dpmQsixUmjW2pLGu14Nv6ZOn6tzkukzaIP1pY8cgujT4f-OZeAg8Txywp59bHiDKw/w480-h640/sad-3296596__480.webp
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjBLtCtbCf4dxcuS4g2iJNPV0tvGS4JQAYpAQda80uRQnp1ptj1L6ETh6HAeKvx19BQEtWuPvpdDeHMblW1-gcPo1k9Gxe1tcastrSjDmsBI_Hu-raatfE7a44dpmQsixUmjW2pLGu14Nv6ZOn6tzkukzaIP1pY8cgujT4f-OZeAg8Txywp59bHiDKw/s72-w480-c-h640/sad-3296596__480.webp
Pasutri - Couple | Pasutri Cantik Bahagia
https://www.pasutri.web.id/2022/05/susu-kaleng-komunikasi-kesetaraan.html
https://www.pasutri.web.id/
https://www.pasutri.web.id/
https://www.pasutri.web.id/2022/05/susu-kaleng-komunikasi-kesetaraan.html
true
4443762483274609520
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy